Himbauan Mengunduh Aplikasi Mobile JKN
Selasa, 22 Januari 2019 - 15:34:27 WIB
Diposting oleh : Administrator
Kategori: Artikel ASN - Dibaca: 2279 kali
Diposting oleh : Administrator
Kategori: Artikel ASN - Dibaca: 2279 kali
Dalam rangka meningkatkan pelayanan bagi peserta JKN KIS, maka BPJS Kesehatan sebagai Badan Hukum Publik yang dibentuk untuk menyelenggarakan program Jaminan Kesehatan meluncurkan aplikasi mobile JKN. Mobile JKN adalah aplikasi yang dapat membantu peserta terkait Data Kepersetaan, Tagihan (bagi peserta Bukan Penerima Upah), Pelayanan Kesehatan, juga Pertanyaan Umum yang meliputi info JKN, lokasi fasilitasi kesehatan, serta pengaduan keluhan. Atas hal tersebut, dimohon bantuannya untuk berkenan mengunduh aplikasi tersebut di ponsel pintar masing-masing (tersedia di PlayStore untuk ponsel pintar Android dan App Store untuk ponsel pintar iPhone).
Surat himbauan dapat diunduh dalam tautan di bawah ini.
Download : HIMBAUAN MENGUNDUH MOBILE JKN.pdf (802 kali)
- Pengumuman Jadwal Pelaksanaan SKD (Seleksi Kompetensi Dasar) CPNS Pemprov Jatim 2018
- NEWS - Kembali Muncul Hoax Tentang CPNS, Masyarakat Diharapkan Waspada
- Jawa Timur Kembali Meraih Penghargaan di BKN Award 2018
- UNDANGAN ACARA PENUTUPAN MTQ KORPRI PROVINSI JAWA TIMUR TAHUN 2018
- Penerimaan Calon Siswa-Siswi/Taruna-Taruni Pada Kementerian/Lembaga yang Mempunyai Lembaga Pendidikan Kedinasan Tahun 2018